Atom karbon dalam rantai karbon terbagi menjadi 4 macam, yaitu atom karbon primer, atom karbon sekunder, atom karbon tersier, dan atom karbon kuartener.
1. Atom Karbon Primer
Atom karbon primer adalah atom karbon yang hanya mengikat 1 atom karbon lainnya. Contoh atom karbon primer adalah sebagai berikut.
2. Atom Karbon Sekunder
Atom karbon sekunder adalah atom karbon yang mengikat 2 atom karbon lainnya dalam suatu rantai karbon. Contoh atom karbon sekunder adalah sebagai berikut.
3. Atom Karbon Tersier
Atom karbon tersier adalah atom karbon yang mengikat 3 atom karbon lainnya dalam suatu rantai karbon. Contoh atom karbon tersier adalah sebagai berikut.
3. Atom Karbon Kuartener
Atom karbon kuartener adalah atom karbon yang mengikat 4 atom karbon lainnya dalam suatu rantai karbon. Contoh atom karbon kuartener adalah sebagai berikut.