5 Contoh Polimer Alam dalam Kehidupan Sehari-hari

Polimer alam adalah polimer yang terjadi secara alamiah. Berikut ini adalah contoh polimer alam dalam kehidupan sehari-hari.

No. Polimer Monomer Polimerisasi    Sumber
1 Protein Asam amino Kondensasi Wol, sutra
2 Amilum Glukosa Kondensasi Beras, gandum
3 Selulosa Glukosa Kondensasi Kayu, DNA
4 Asam nukleat Nukleotida Kondensasi RNA
5 Karet alam Isoprena Adisi Getah pohon karet