Titik berat adalah suatu titik dimana resultan dari semua gaya terkonsentrasi pada satu titik. Manfaat titik berat dalam kehidupan sehari – hari yaitu untuk menentukan titik berat suatu benda atau susunan benda agar benda tersebut seimbang dan tidak mudah roboh, contohnya:
1. Konstruksi Bangunan
2. Pesawat Terbang
3. Kayu untuk Bertengger Burung
4. Tangga
5. Gelas Kaca
6. Balon Udara
7. Sepeda Motor
8. Guitar
9. Jembatan
10. Kapal