25 Contoh Larutan dalam Kehidupan Sehari-Hari

Larutan terbentuk dengan mencampur zat terlarut dalam pelarut. Kita bisa menemukan sejumlah contoh larutan dalam kehidupan sehari-hari. Berikut adalah daftar contoh larutan dalam kehidupan sehari-hari:

  1. Larutan garam terbentuk saat kita mencampur garam (umumnya garam dapur) dalam air. Dalam larutan garam, air adalah pelarut dan garam adalah zat terlarut.
  2. Larutan gula dibentuk dengan mencampur gula dalam air.
  3. Obat kumur terdiri dari sejumlah bahan kimia yang dilarutkan dalam air.
  4. Tingtur iodin diperoleh dengan melarutkan kristal yodium dalam alkohol.
  5. Soda mengandung gula, karbon dioksida, warna, dan lain-lain dalam air.
  6. Kool Aid mengandung gula dan warna dalam air.
  7. Cuka diperoleh saat kita mencampur asam asetat dalam air.
  8. Larutan hidrogen peroksida terbentuk dengan mencampur hidrogen peroksida dalam air.
  9. Larutan deterjen diperoleh dengan mencampur deterjen dalam air.
  10. Pembersih jendela terdiri dari sejumlah bahan kimia dan wangi-wangian yang dilarutkan dalam air.
  11. Larutan larutan asam sulfat yang terdapat pada aki
  12. Larutan asam karbonat yang terdapat dalam tubuh, sebagai larutan penyangga/buffer.
  13. Larutan asam klorida terdapat di lambung
  14. Larutan natrium hidroksida terbentuk dengan mencampurkan natrium hidroksida dalam air
  15. Larutan kalium hidroksida terbentuk dengan mencampurkan kalium hidroksida dalam air
  16. Cat dalam ticner
  17. Minyak parfum dalam alkohol
  18. Minyak atsiri dalam alkohol
  19. Larutan asam nitrat
  20. Larutan urea
  21. Larutan propanol
  22. Larutan amoniak
  23. Larutan magnesium klorida
  24. Larutan natrium asetat
  25. Larutan asam fosfat

Tinggalkan Balasan